Jumat, 26 Januari 2024

"REVOLUSI PENDIDIKAN: KASUS SUKSES ESTONIA" Kasuari Webinar Edisi 40





NEGARA MISKIN KOK BISA PENDIDIKANNYA HEBAT?

Kira-kira seperti itu bahasan yang akan diangkat dalam webinar Kasuari IGI Papua Barat edisi ke-40 mendatang. Narasumber tamu Bapak Abdul Karim (IGI Jawa Tengah, Founder Kanal Sagusamik) ditemani IGIer dari Kabupaten Manokwari Selatan, Bapak Andrico Pratama, S.Pd., Gr.  akan mencoba membawa kita semua memahami isi buku yang berjudul Lessons from Estonias Education Success Story Exploring Equity and High karya Peeter Mehisto, Maie Kitsing ini . Yaitu, buku tentang bagaimana Estonia, meskipun tingkat kemiskinannya tinggi, telah mengubah sistem pendidikannya menjadi yang berkinerja terbaik di Eropa dalam PISA (Programme for International Student Assessment) 2022.


Belajar tentang Estonia ini dapat diakses melalui 

zoom meeting ID: 921 9696 0163

Passcode: igipb atau https://s.id/Kasuari40

Minggu, 28 Januari 2024

Pukul 20.00 WIT | 19.00 WITA | 18.00 WIB.


Kasuari: Kanal Suara Merah Putih yang Berkibar dari Timur Indonesia


Kontak Person: Desfika https://s.id/WA_Admin_IGI_PaBar

Website: https://papuabarat.igi.or.id/

Facebook: https://s.id/FB_IGI_PaBar

Instagram: https://s.id/Intagram_IGI_PaBar

Youtube: https://s.id/YouTube_IGI_PaBar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar